Belajar lah mencintai orang yang
hari ini masih milikmu sebelum
dia pergi dari hidup mu.
Hari ini mungkin dia masih mencintai mu,
tapi mungkin esok takkan ada
lagi cinta untuk mu dan
mungkin esok kamu yang akan
lebih mencintai dia
ketika dia telah pergi.
Jadi, jangan pernah sia-sia kan CINTA
yang sekarang ini
2 comments:
Cinta yang dicari adalah baik...
Tapi cinta yang tidak dicari adalah lebih baik...
Wallahu a'lam..^^
Wallahu a'lam.. kita hanya mampu merancang,Allah yg menentukan. ('',)
Post a Comment